Ilustrasi dalam Perkembangan Anak dan Bagaimana Ilustrasi Mengubah Pandangan Anak
Ilustrasi dalam Perkembangan Anak dan Bagaimana Ilustrasi Mengubah Pandangan Anak Pendahuluan Sejak awal saya memang sudah menunjukkan ketertarikan dan membahas topik ini "ilustrasi dan anak". Saya sangat tertarik pada ilustrasi. Alasannya, karena bagi saya ilustrasi merupakan dunia yang menarik untuk dijelajahi sekaligus ditekuni. Dengan berjuta-juta gaya gambar dan palet warnanya, dan juga bagaimana kecocokan dengan pembuatnya (ilustrator). Maksudnya, kebanyakan suatu gaya gambar memiliki vibes yang sama dengan pembuatnya, seolah-olah sang pembuat hidup dalam karyanya. Hal ini menjadi daya tarik bagi saya terhadap ilustrasi. Kenapa tertarik dengan pandangan anak? Karena penasaran. Selama ini saya hanya tahu pandangan orang dewasa atau yang seumuran saja. "Sebenarnya Bagaimana sih pandangan mereka terhadap dunia? terhadap lingkungan sekitar? hal apa yang dapat berpengaruh terhadap pemikiran serta pandangan mereka?". Setelah saya cari tahu, ilustrasi menjadi ...